Jumat, 12 Oktober 2012

Cara Membuat Nuget

Cara Membuat Nugget

Langkah-langkah membuat nugget

Cara Membuat Nugget
1. Daging ayam tanpa tulang yang akan digunakan sebaiknya disimpan dulu dalam ruang pendingin (Freezer) selama minimal semalam. Tetapi nugget dapat juga dibuat tanpa melakukan langkah tersebut.
2. Timbang bahan-bahan berikut pada tempat yang terpisah:
3. Masukkan daging ayam giling ke dalam blender, bersama bahan lain.
4. Blender sampai daging dan campurannya tercampur.
5. Ratakan campuran daging tersebut dalam nampan dengan ketinggian 1.5 cm, kemudian bekukan di dalam freezer selama 1 malam.

6. Potong-potong adonan menjadi bentuk empat persegi berukuran 1 x 3 cm dengan tebal sekitar 1.5 cm.
7. Siapkan bahan untuk membuat adonan breading, dengan komposisi sebagai berikut: Blender 10 g CMC dalam 300 ml air, lalu masukkan terigu (150g), maizena (150g) ke dalam blender dan + 200 ml air, lalu blender hingga terbentuk adonan kental untuk breading.
8. Celupkan nugget beku ke dalam adonan breading, sehingga seluruh permukaan potongan nugget tertutup oleh adonan.
9. Gulir-gulirkan nugget yang telah dilapisi dengan adonan breading pada tepung berbumbu (tepung roti).
10. Ulangi tahap di atas dua kali jika diinginkan tepung pelapis yang lebih tebal.
11. Goreng nugget di dalam minyak goreng panas dengan api sedang sampai berwarna kuning keemasan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar